Semoga Bermanfaat

Sutradara


c.       Sutradara
Sutradara adalah orang yang memimpin dan mengatur seluruh teknik pembuatan drama. Latar ini mencangkup dekorasi dan tata lampu (lighting), tatarias, busana dan musik atau iringan. Latar ini dapat memberikan penjelasan pada penonton tentang suasana yang ada dalam suatu adegan. Susunan latar dan setting teater daerah, dalam hal ini teater tradisional, masih sederhana bentuknya.
Setelah mempelajari teater tradisional secara umum, berikut ini akan anda pelajari satu per satu jenis teater tradisional tersebut.
a.       Lenong
Merupakan teater tradisional daerah   : Jakarta (Betawi).
Cerita yang dibawakan                       : Cerita rakyat betawi dan kehidupan sehari-hari.
Musik pengiring                                  : Didominasi oleh kempyang dan kendang.

b.      Ketoprak
Merupakan teater tradisional daerah   : Jawa Tengah.
Cerita yang dibawakan                       : Cerita tentang kerajaan-kerajaan.
Musik pengiring                                  : Gamelan.

c.       Ludruk
Merupakan teater tradisional daerah   : Jawa Timur
Cerita yang dibawakan                       : Cerita kehidupan sehari-hari.
Keunikan                                             : Diawali dengan tarian dan nyanyian.